Tuesday, June 1, 2010

Pengenalan Basis Data


Definisi Basis Data

  • Himpunan Kelompok Data (Arsip) yang saling berhubungan dan diorganisasikan sedemikian rupa agar kelak dapat dimanfaatkan kembali dengan cepat dan mudah.
  • Kumpulan data yang saling berhubungan yang disimpan secara bersama sedemikian rupa dan tanpa pengulangan (Redundensi) yang tidak perlu.
  • Kumpulan File/Table/Arsip yang saling berhubungan yang disimpan dalam media penyimpan Elektronik.

Basis Data dengan model Sistem File

  • Basis data dalam format sistem file adalah mekanisme penyimpanan data dalam format file terpisah berdasar kebutuhan informasi

Basis data dalam format sistem file adalah mekanisme penyimpanan data dalam format file terpisah berdasar kebutuhan informasi

 

Kelemahan Basis Data model File

  • Pengulangan dan inkonsistensi data
  • Kesulitan Mengakses Data
  • Masalah Integritas
  • Keamanan data

Basis Data dengan model terintegrasi ( Sistem Manajemen Basis Data / DBMS )


  • DBMS adalah perangkat lunak yang didesain untuk membantu dan memelihara untuk memanfaatkan kumpulan data yang besar guna diolah untuk menghasilkan informasi.

DBMS adalah perangkat lunak yang didesain untuk membantu dan memelihara untuk memanfaatkan kumpulan data yang besar guna diolah untuk menghasilkan informasi.

  • DBMS menentukan bagaimana data diorganisasikan, disimpan, diubah dan diambil kembali
  • DBMS menerapkan mekanisme pengamanan data, data sharing, penjagaan keakuratan/konsistensi data
  • Contoh : dBase, FoxBase, MS-Access, Borland Paradox, Interbase, SQL Server, Oracle, PostgreSQL, MySQL, Informix, Sybase, dll

Keuntungan DBMS

  • Mengurangi perulangan data
  • Mencapai independensi data
  • Menginteregasikan data beberapa file
  • Mengambil data dan informasi dengan cepat
  • Meningkatkan Keamanan
  • Silahkan Pasang Komentar Anda
    ShoutMix chat widget

0 komentar:

Post a Comment

Webmaster Forum

Categories

Action (6) add-ons (2) Adventure (3) Advertising (3) affiliate programs (2) algoritma dan pemrograman 1 (4) algoritma dan pemrograman 2 (3) Aljabar Linier Matriks (2) aplikasi (12) array (2) Basis Data (3) basis data. programming project (1) berita (1) browser (3) bug (1) buku tamu (1) Business (2) c++ (1) CERITA LUCU (3) clone (1) cms (9) Comedy (1) commedy (1) Computers (3) corel draw (1) Database (3) desktop (1) domain (1) Drama (3) Dreamweaver (3) driver (1) E-book (43) E-book Adsense (2) e-book hacking (4) E-book Humor (1) E-book Islam (1) E-book Jaringan Komputer (1) E-book Kesehatan (1) E-book Komputer (23) E-Book Pekerjaan (2) e-book photoshop (4) Entertainment (1) etika (1) exploit (5) facebook (5) Fantasy (2) firefox (2) Forum (1) gambar (1) Games (2) gitar (1) grafis (1) Hack (1) hacking (15) hacking joomla (2) Hacking Wordpress (3) HANDPHONE (12) hollywood (7) hosting (3) HUMOR (3) indonesia (1) internet (46) iseng (3) Islam (1) jaringan (2) java games (1) kata mutiara (1) Komputer (8) Komputer. open source (1) lan (1) Linux (4) majalah (1) Marketing (2) materi kuliah (15) Media (1) Money (2) movie (7) Mp3 (2) music (1) MySql (2) Mystery (1) networking (2) Open Source (13) Oracle (1) pemrograman non prosedural (3) pemrograman shell (1) Pengantar Teknologi Informasi (2) pengertian (1) photo design (1) photoshop (4) PHP (2) problem solving (1) Products (3) Programming (3) prolog (3) sahabat (1) Sci-Fi (3) script (4) Search Engine Optimization (5) security (7) SEKOLAH (1) seo (3) Services (3) seven (1) Shopping (1) sistem operasi (2) situs ngetop (2) SMS (3) SNMPTN (1) SOFTWARE (33) spam (1) SQL (1) streaming (1) Super Heroes (1) tampilan (1) Thriller (3) tips (1) Tips dan Trik (74) Trik Windows XP (15) Tutorial blog (18) tutorial drupal (2) tutorial html (2) Tutorial Joomla (14) tutorial moodle (1) tutorial wordpress (9) TV (1) ubuntu (13) UII (1) wall (1) wap (1) Web Design (33) web programming (2) webcam (1) Webdesign (1) youtube (1)
 
FREE AND HAPPY ALWAYS Copyright © 2009-2010 Blogger Template Designed by Bie Blogger Template

PUTRA OKU TIMUR BLOG FRIENDS
Reviews Music Indie Oku Timur||Campang Tiga||Ato||Daryanto||Tax||Shasya||Dewi||Fajar||Hendrie||Ria Imut||My Own Gallery||Penulis Mania||Saung Web||Ipan||Goceng Blog||Guntur Setyo||Mundo Belitang||Edwar||Teknologi||seo||eno||oob||Black Warrior||Wardi Sukoharjo||Chef Krendo||Maranai||prost||Traveller||Mas Muji||Pambudi||Pandu||Kabar Maya||Lie||Harnet||rayapost||juandry||fianmuse||inipulsaku||Tips dan Trik Blogging||Hidup Sehat||sastrafresh||Martapura Blogger||Salsa Kids||
Nofasonic WeblogPhotobucketBlog Directory Cara Membuat Blog EBOOK GRATISBlog Ratings'WavyKomunitas Blogger WongKito